Manfaat Daun Afrika Bagi Kesehatan Yang Akan Membuat Kamu Melongo. Baca Yuk !!!

Manfaat Daun Afrika Bagi Kesehatan


Pernahkan anda melihat dan mengetahui daun yang bernama "Daun Afrika" ? Daun ini jarang sekali ada yang tahu, akan tetapi daun afrika ini memilik banyak sekali manfaat bagi kesehatan kita hlo . Saya rasa anda juga baru pertama kali mendengan nama daun afrika ini. Daun afrika merupakan salah satu jenis tumbuhan yang masih cukup mudah ditemukan terutama dipedesaan. Akan tetapi karena jarang ada yang mengetahui manfaatnya, jadinya orang-orang jarang yang memanfaatkannya sebagai obat. Selain itu, rasa dari daun afrika ini cukup pahit ketika dikonsumsi.

Selain dapat bermanfaat bagi kesehatan tubuh, daun afrika juga dapat bermanfaat bagi kesehatan karena kandungan vitamin dan mineral yang berada didalamnya cukup komplit. Kandungan daun afrika antara lain : zat anti inflamasi, antioksidan yang cukup tinggi, vitamin, asam fenolat, asam lemak, asam essensial, dan beberapa mineral yang lainnya. Di negara australia, china dan afrika, daun afrika ini sering dimasukkan kedalam komposisi berbagai jenis obat obatan karena kandungan vitamin dan mineral yang bisa dibilang lengkap.

Untuk mengetahui apa saja manfaat Daun Afrika bagi kesehatan tubuh yang lainnya, coba lihat berikut ini :

Manfaat Daun Afrika Bagi Kesehatan Tubuh 


1. Mengobati Diabetes

Gaya hidup yang tidak teratur dan tidak sehat pada saat ini membuat orang berpotensi mengidap penyakit diabetes lebih tinggi. Konsumsi jumlah gula yang terlalu banyak sering kali tidak disadari oleh orang masa kini. Selain itu,mereka melupakan olahraga yang merupakan cara untuk menyeimbangkan kesehatan. Bagi orang yang sudah menderita diabetes bisa mencoba untuk mengobatinya dengan menggunakan daun afrika.

Kandungan berbagai mineral dan zat-zat seperti polifenol, alkaloid, flavonoid, saponin, dan tanin yang terdapat pada daun afrika ini akan membantu tubuh anda untuk menurunkan kadar glukosa didalam darah. Jika anda rutin mengkonsumsinya, maka penyakit diabetes anda akan berangsur-angsur menghilang. Caranya dengan merebus daun afrika kemudian meminum rebusan daun afrika tersebut secara rutin dan teratur.

2. Mencegah Kanker 

Kandungan antioksidan yang bisa dibilang cukup tinggi yang terdapat didalam daun afrika dapat membantu tubuh untuk melawan sel-sel kanker yang berada didalam tubuh. Tidak hanya itu, kandungan vitamin A yang berasa pada daun afrika juga akan membantu untuk melindungi tubuh dari paparan radikal bebas terutama bagi anda yang ssering bekerja diluar ruangan. Pada sebuah studi yang dilakukan Experimental Biologu and Medicine menunjukkan bahwa daun afrika ini dapat mencegah kanker payudara.

3. Mengatasi Insomnia

Insomnia bisa terjadi pada siapa saja, tidak hanya menyasar pria saja. Insomnia merupakan konsisi dimana tubuh mengalami kesulitan untuk tidur atau memerlukan waktu yang cukup lama untuk merasa mengantuk dan tidur. Kalian yang sering mengalami insomnia dapat memanfaatka daun afrika sebagai obat. Kandungan zat relaksasi pada daun afrika dapat membantu tubuh kamu merasa lebih relaks dan nyaman sehingga kamu akan lebih mudah untuk tidur.  Kamu hanya perlu meminum air rebusan daun afrika satu kali sehari ketika akan tidur.

4. Menurunkan Kolestrol

Kolestrol merupakan hal yang sangat menakutkan. Konsumsi lemak yang tidak terkontrol dapat menyebabkan kolestrol  naik sehingga membahayakan diri anda. Nah, untuk mengatasi kolestrol yang berlebih kamu bisa mengkonsumsi air rebusan daun afrika secara rutin. Dengan begitu kolestrol yang berada didalam tubuh akan berangsur menghilang.

5. Mencegah Penyakit Jantung Dan Stroke

Hal ini Masih berhubungan dengan kolestrol tadi . Kolestrol yang terlalu banyak didalam tubuh dapat membahayakan tubuh. Salah satu penyakit berbahaya yang akan timbul adalah stroke dan penyakit jantung.Dalam Journal of Vascular Health and Risk Management mengatakan bahwa daun afrika dapat menurunkan kadar LDL atau kolestrol jahat hingga 50% dan meningkatkan kolestrol baik. Hal ini akan berguna untuk mencegah penyakit stroke dan jantung yang terjadi karena kadar kolestrol yang berlebihan.

Tidak hanya itu, daun afrika juga bermanfaat untuk menjaga otot jantung dari kerusakan karena didalam daun afrika terdapat antioksidan yang cukup tinggi dan juga serat yang penting untuk menjaga kesehatan kardiovaskular. Daun afrika juga bermanfaat untuk melancarkan metabolisme didalam tubuh dan dapat mencegah terjadinya pembengkakan dan penyempitan pembuluh darah.

6.  Membantu Proses Detoksifikasi 

Rutin mengkonsumsi daun afrika dapat membantu tubuh untuk membersihkan tubuh dari racun dan radikal bebas yang sepanjang hari berada bersama kita ketika beraktifitas. Dengan meminum rebusan daun afrika maka kemampuan detoksifikasi tubuh terhadap zat asing entah itu racun atau penyakit dapat semakin meningkat.

7. Menjaga Kulit Wajah

Bagi kalian yang memiliki wajah yang berminyak,kering,kasar atau kusam coba gunakan daun afrika sebagai alternatif masker. Kalian akan kaget dengan hasilnya, karena wajah kamu akan berubah menjadi halus, lembab dan akan memutihkan kulit wajah kamu. Caranya dengan menumbuk dau afrika hingga halus kemudian gunakan sebagai masker sebelum kamu tidur malam kemudian bilas pagi harinya.

8. Menghilangkan Bekas Jerawat Dan Mencegah Jerawat Kembali Lagi

Manfaat daun afrika bagi kecantika tidak berhenti untuk menghaluskan, melembabkan dan memutihkan kulit kamu saja. Daun afrika juga dapat menghilangkan bekas luka yang diakibatkan karena jerawat dan mencegahnya untuk tidak datang lagi. Daun afrika dapat membantu mengecilkan pori-pori kulit dan mengurangi produksi minyak yang berlebihan. Caranya dengan menumbuk daun afrika dan mengoleskannya pada bekas jerawat, untuk hasil lebih optimal kamu bisa meminum rebusan daun afrika secara rutin.

9. Mengobati Malaria

Penyakit yang terjadi karena gigitan nyamuk malaria termasuk dalam penyakit yang cukup serius. Penyakit malaris dapat memperbanyak bakteri dan virus yang berada didalam tubuh penderitanya. Bagi anda yang memiliki saudara atau teman yang menderita malaria coba sarankan untuk mengkonsumsi daun afrika. Kandungan vitamin, mineral dan zat yang terkandung didalam daun afrika akan membantu penderita untuk melawan virus dan bakteri malaria sehingga akan cepat sembuh. Caranya dengan merebus daun afrika sebanyak 5 lembar dicampur dengan air 1 gelas.


10.  Menurunkan Berat Badan 

Bagi anda yang memiliki berat badan berlebih, silahkan mencoba mengkonsumsi air rebusan daun afrika secara rutin. Daun afrika akan membantu mengoptimalkan proses metabolisme didalam tubuh sehingga lemak yang berada didalam tubuh akan pecah dan diproses oleh tubuh menjadi tenaga. Minum secara rutin sampai berat badan anda terasa ideal.

Ini baru beberapa manfaat daun afrika yang saya rasa cukup penting untuk anda ketahui. Masih ada banyak manfaat lain dari daun afrika ini bagi kesehatan tubuh kita. Jenis daun yang jarang kita dengan ini  memiliki manfaat yang tidak sembarangan bagi tubuh. Jangan lupa bagikan Manfaat Daun Afrika Bagi Kesehatan Yang Akan Membuat Kamu Melongo jika anda rasa bermanfaat .



Baca juga

Post a Comment